James Troisi
Tampilan
Troisi bersama Kayserispor pada 2011 | |||
Informasi pribadi | |||
---|---|---|---|
Nama lengkap | James Troisi | ||
Tanggal lahir | 3 Juli 1988 | ||
Tempat lahir | Adelaide, Australia | ||
Tinggi | 1,80 m (5 ft 11 in) | ||
Posisi bermain | Gelandang | ||
Informasi klub | |||
Klub saat ini |
Zulte Waregem (pinjaman dari Juventus) | ||
Nomor | 10 | ||
Karier junior | |||
1999–2001 | West Torrens Birkalla | ||
2001–2005 | Adelaide City | ||
2005–2007 | Newcastle United | ||
Karier senior* | |||
Tahun | Tim | Tampil | (Gol) |
2007–2008 | Newcastle United | 0 | (0) |
2008–2009 | Gençlerbirliği | 29 | (6) |
2009–2012 | Kayserispor | 64 | (10) |
2012–2014 | Atalanta | 6 | (0) |
2013–2014 | → Melbourne Victory (pinjaman) | 29 | (12) |
2014– | Juventus | 0 | (0) |
2014– | → Zulte Waregem (pinjaman) | 20 | (5) |
Tim nasional‡ | |||
2007–2008 | Australia U-23 | 13 | (2) |
2008– | Australia | 13 | (1) |
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 20 Juni 2014 ‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 23 Juni 2014 |
James Troisi (lahir 3 Juli 1988) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Australia yang bermain untuk klub Zulte Waregem sebagai pemain pinjaman dari Juventus biasa bermain pada posisi gelandang.
Troisi memulai karier juniornya di West Torrens Birkalla, Adelaide City dan Newcastle United kemudian memulai karier seniornya di klub tersebut.[1] Sempat pindah ke Gençlerbirliği, Kayserispor dan Atalanta serta dipinjamkan ke Melbourne Victory, Troisi bergabung dangan Juventus pada tahun 2014.[2]
Troisi memulai debut di tim nasional Australia pada tanggal 22 Maret 2008 dalam pertandingan persahabatan melawan Singapura.[3]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "It's Sho Time For Toon". nufc.co.uk. 17 July 2007. Diakses tanggal 2008-04-01.
- ^ Eight players under co-ownership sign new deals Juventus F.C. Official Website 20 Jun 2014
- ^ "Young Socceroos struggle in Singapore". The Sydney Morning Herald. 23 March 2008. Diakses tanggal 2008-03-24.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Official website Diarsipkan 2014-12-20 di Wayback Machine.
- Gençlerbirliği profile Diarsipkan 2009-04-02 di Wayback Machine.
- FFA – Olyroo profile Diarsipkan 2011-05-27 di Wayback Machine.
- Oz Football profile
- TFF profile