[go: up one dir, main page]
More Web Proxy on the site http://driver.im/

Perang bantal

Permainan yang umumnya dimainkan oleh anak-anak (juga oleh remaja dan orang dewasa) dimana mereka terlibat dalam konflik adu fisik, menggunakan bantal sebagai senjata

Perang bantal adalah sebuah permainan dimana dua orang atau lebih saling memukul satu sama lain dengan bantal.

Perang bantal
Seorang ibu-ibu menang perang bantal melawan ibu-ibu yang lain

Cara permainan

sunting

Perang bantal merupakan salah satu permainan yang populer saat perayaan hari kemerdekaan Indonesia. Dua orang pemain duduk di atas sebuah batang pohon yang diletakkan di atas air, bisa berupa sungai atau kolam. Pemain tersebut duduk berhadapan dan bersenjatakan bantal baku pukul sampai salah satu terjatuh ke dalam air. Yang tetap bertahan di atas dinyatakan sebagai pemenang.

Lihat pula

sunting