[go: up one dir, main page]
More Web Proxy on the site http://driver.im/

Kamos

(Dialihkan dari Chemosh)


Kamos adalah nama dewa utama sembahan bangsa Moab (Hakim-hakim 11:24, 1 Raja-raja 11:7, 1 Raja-raja 11:33, 2 Raja-raja 23:13) dan kepada dewa inilah Salomo membangun bukit pengorbanan (1 Raj. 11:7) yang kemudian hari dihancurkan oleh Yosia.[1]

Infobox orangKamos

Edit nilai pada Wikidata
Nama dalam bahasa asli(he) כְּמוֹשׁ‎‎ Edit nilai pada Wikidata

Referensi

sunting
  1. ^ Browning, W (2015). Kamus Alkitab. Jakarta: BPK Gunung Mulia. hlm. 169.