[go: up one dir, main page]
More Web Proxy on the site http://driver.im/Lompat ke isi

Danny Simpson

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Danny Simpson
Simpson pada tahun 2009
Informasi pribadi
Nama lengkap Daniel Peter Simpson[1]
Tanggal lahir 4 Januari 1987 (umur 37)
Tempat lahir Salford, Inggris
Tinggi 1,73 m (5 ft 8 in)[2]
Posisi bermain Bek
Informasi klub
Klub saat ini Macclesfield
Karier junior
2003–2006 Manchester United
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2006–2010 Manchester United 3 (0)
2006Royal Antwerp (pinjaman) 14 (0)
2006–2007Royal Antwerp (pinjaman) 16 (1)
2007Sunderland (pinjaman) 14 (0)
2008Ipswich Town (pinjaman) 8 (0)
2008–2009Blackburn Rovers (pinjaman) 12 (0)
2009–2010Newcastle United (pinjaman) 20 (1)
2010–2013 Newcastle United[3] 103 (0)
2013–2014 Queens Park Rangers[4] 37 (0)
2014–2019 Leicester City 113 (0)
2019–2020 Huddersfield Town 24 (0)
2021–2022 Bristol City 7 (0)
2023– Macclesfield 0 (0)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 5 Desember 2023

Daniel Peter "Danny" Simpson (lahir 4 Januari 1987) adalah seorang pemain sepak bola asal Inggris yang bermain sebagai bek untuk klub Northern Premier League Macclesfield.[5]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Updated squads for 2017/18 Premier League confirmed". Premier League. 2 Februari 2018. Diakses tanggal 11 Februari 2018. 
  2. ^ "Simpson Profile". BBC News. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-01-29. Diakses tanggal 3 April 2012. 
  3. ^ "Newcastle sign Manchester United defender Danny Simpson". BBC Sport. British Broadcasting Corporation. 20 Januari 2010. Diakses tanggal 21 Januari 2010. 
  4. ^ "Exclusive: Simpson Signs". qpr.co.uk. Queens Park Rangers FC. 27 Juni 2013. Diakses tanggal 28 Juni 2013. 
  5. ^ James, Alex (6 Desember 2023). "Former Manchester United player Danny Simpson makes football return". Manchester Evening News. Diakses tanggal 20 Desember 2023. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]